Koramil 05/Peranap. 0302 INHU

Pasca Banjir Babinsa Serda Rico Maihartanto Patroli Didesa Setakoraya

Pasca Banjir Babinsa Serda Rico Maihartanto Patroli Didesa Setakoraya
Tampak Babinsa Serda Rico Saat Berkunjung disalah Satu Rumah Warga Terdampak Banjir

INHU - Salah satu desa di Kecamatan Peranap Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu) yang menjadi langganan Setiap tahun terdampak Banjir yakni Desa Setakoraya, menurut pantauan Riaukarya Bulan Desember 2019 terdapat Dua Kali Desa Setakoraya Terdampak Banjir, Banjir yang pertama pada Tanggal 12  hingga 14 Desember dan Tahap kedua Tanggal 23 hingg 25 Desember 2019.
Meski suda surut sepanjang 1 M sejak Dua hari yang lalu namun sebahagian desa tersebut masih terendam banjir dengan dengan debet rata-rata 15 Cm. Kata Babinsa Serda Rico Dalam pantauanya

Saat dikonfirmasi Sabtu 28 Desember 2019 Babinsa Serda Rico Menjelaskan saat ini masyarakat belum juga beraktivitas dengan normal seperti biasanya, masyarakat masih menggunakan Perahu sampan dan pompong untuk melalui akses jalan yang tergenang Air,
 diduga Dua hari kedepan jika debet Air terus menurun kemungkinan masyarakat Setakoraya baru mulai beraktivitas dengan Normal seperti Biasanya. 

Babinsa Serda Riko menghimbau kepada masyarakat agar tetap waspada terhadap banjir melihat curah hujan yang cukup tinggi bisa seketika air sungai akan bisa bertambah kembali. 

Ditambahkan Danramil 05/Peranap Kapten Inf Igusti Ketut Suarjana saat ditemui Riaukarya 28/12/2019 yang selalu peduli kepada masyarakat, semoga masyarakat yang terkenal Bencana banjir selalu di berikan Ketabahan. Tutup Danramil 05/Peranap

#Inhu

Index

Berita Lainnya

Index