Koramil 05/Peranap. Kodim 0302 Inhu

Tiga Kali dalam Seminggu Latihan, Sertu Edi Fitra Maksimalkan Kemampuan Anak-anak

Tiga Kali dalam Seminggu Latihan, Sertu Edi Fitra Maksimalkan Kemampuan Anak-anak

INHU - Upaya meningkatkan keinginan anak - anak bermain sepak bola secara aktif Babinsa Sertu Edi berikan motivasi dengan melatih anak-anak Kelurahan Kecamatan Peranap secara Rutin 3 kali dalam Seminggu, mulai dari anak Tingkat Sekolah Dasar (SD) Hingga anak-anak Sekolah Menengah Pertama (SMP).

Babinsa Sertu Edi Fitra saat dikonfirmasi 01/05 Pihaknya Mengatakan sebanyak 3 kali dalam seminggu yang di tetapkan pada hari Sabtu hari Minggu dan hari Rabu pada setiap sore harinya anak-anak dilatih mulai dari pengaturan fisik pengaturan posisi  dan peraturan pelanggaran serta teknik  dalam bermain Bola kaki, 

"  Sebanyak 24 orang anak-anak di bina dan di didik bermain sepak bola di lapangan Kantor Koramil 05/Peranap yang telah berlangsung selama dua bulan yang lalu".

Dilain tempat Dilain tempat Komandan Komando Rayon Militer ( Danramil) 05/Peranap Melalui Bati Tuut Koramil 05/Peranap Serka Edy Kurniadi saat dikonfirmasi 01/05 memberikan apresiasi kepada anak-anak yang selalu semangat latihan sepak bola. Mudah-mudahan  anak-anak kelurahan Kecamatan Peranap tidak luntur semangatnya dalam latihan. Pungkas Serka Edi Fitra

Pria yang akrab disapa bang Edi ini berharap kepada Babinsa yang melatih agar dapat memaksimalkan kemampuan anak-anak dalam olahraga di bidang sepak bola supaya terlahir anak-anak mempunyai Potensi dalam bidang olahraga sepak bola. Harap Serka Edy Kurniadi

Berita Lainnya

Index